Cara Membuat Anchor text dan Backlinks bagi Blogger Pemula
Masih banyak sekali rekan Blogger khususnya pemula ketika memulai posting artikel mengabaikan hal-hal dasar yang seharusnya wajib diperhatikan ketika membuat link keluar ( External Link ) yang mengarah ke situs lain yang menjadi target yang lazim disebut Anchor Text karena ini yang kemudian akan membangun sebuah Backlinks ( Link Building ).
Nah berikut ini saya akan coba paparkan beberapa fakta tentang Anchor Text dan Backlinks dan cara membuatnya :
1. Pengertian Anchor Text
Anchor Text adalah Text yang digunakan ketika membuat sebuah link ke situs lain Misal : http://dianmotorcell.blogspot.com menjadi Dian Motor cell
Anchor Text adalah Text yang digunakan ketika membuat sebuah link ke situs lain Misal : http://dianmotorcell.blogspot.com menjadi Dian Motor cell
Caranya :
- Buat dulu sebuah link misal seperti diatas Dian Motor Cell >> Pilih Tab Link >> Isikan di Web Adress dengan URL http://dianmotorcell.blogspot.com >> Pilik OK.
- Ketentuan pembuatan Anchor text yang baik dan jelek
1. Tidak boleh membuat title link dengan dengan title yang samar seperti Click here, Klik disini, Demo, Enter dan lain-lain yang tidak mengidentifikasi link yang akan dituju
dengan jelas.
2. Buatlah Title yang jelas
yang mengidentifikasi link yang akan di tuju.
2. Pengertian dan fakta Backlinks
Adalah :
- Backlinks adalah beberapa link yang mengarah ke Website anda
- Google memnggunakan Backlinks sebagi Sign of Authority.
- Semua itu serupa dengan satu Website yang memiliki banyak Backlinks dibanding dengan Website lain dengan topik yang serupa dengan Rank tinggi.
3. Gunakan Web Tools untuk mengecek dan memastikan seberapa jauh kebenaran uraian di atas, seperti :
- Link Diagnosis ( Best using FireFox Browser )
- WebToolHub
- My Page Rank
- More ( Masukkan keyword : Link diagnosis, Link Backlink Check so on )
Demikianlah sedikit Tips yang bisa saya sampaikan, semoga bermanfaat.
Terimakasih telah sudi berkunjung. Demi existensi dan bahan evaluasi Blog ini mohon berkomentar dikolom komentar dibawah ini.
0 komentar:
Post a Comment
No spam...